Jumat, 19 Juli 2019

Sejumlah alasan mobil Toyota Agya masih banyak peminatnya

Sejumlah alasan mobil Toyota Agya masih banyak peminatnya. Mobil Toyota Agya masih tetap diminati masyarakat. Ada sejumlah alasan kenapa mobil city car Toyota Agya tetap menarik untuk di beli. Sebagaimana diketahui bahwa kelahiran mobil Toyota Agya ini berbarengan dengan mobil Daihatsu Ayla. Bisa dibilang ke dua jenis kendaraan LCGC ini memiliki daya tarik dengan kelebihan masing masing. Baca juga Terbukti mobil Daihatsu Ayla banyak konsumennya

mobil Toyota Agya


Banyak alasan sehingga mobil Toyota Agya masih tetap, pada umumnya harga mobil toyota mamiliki jual tinggi di masyarakat. Salah satu alasan paling kuat adalah bodi Toyota Agya yang kecil mungil. hal ini pas sebagai predikat mobil perkotaan yang cenderung macet sepanjang hari. Kenyataan menunjukkan kemacetan identik dengan pemborosan bahan bakar.

Mobil Daihatsu Sigra dengan dukungan mesin generasi terbaru

Nah Toyota Agya yang memiliki kapasitas silinder 1000 cc paling pas untuk keliling kota. Karena selain mungil juga irit BBM. Sehingga tidak menjadi alasan meskipun harus bermacet ria. Coba bayangkan berapa banyak kocek yang mesti keluar jika bermacet macetan dengan mengendarai mobil Toyota Innova.

Selain iritnya penggunaan bahan bakar mobil Agya, ternyata di deretan penjualan mobil bekas mungil jenis LCGC besutan Toyota ini menjadi salah satu mobil terlaris yang selalu di incar konsumen. Hal ini disebabkan harga Toyota Agya bekas yang murah meriah. namun memiliki kualitas lumayan bagus, paling tidak untuk konsumen kelas menengah ke bawah. Berkat produksi Toyota Agya beberapa tahun silam. Berdampak sebagai pemicu warga masyarakat kelas bawah untuk memiliki tumpangan keluarga sendiri. Jangan tinggalkan Pangsa pasar Mobil Isuzu MU-X di Indonesia

Jika harga jual mobil bekas kelas premium naik turun dan relatif selisih jauh dari pada harga barunya. Tidak demikian dengan harga jual Agya bekas yang tetap stabil. Hal ini berkat tingginya masyarakat untuk bisa memiliki mobil Toyota Agya meskipun hanya setengah pakai. Itulah sebabnya anda tidak menderita kerugian misalnya menjual kembali mobil toyota agya kesayangan untuk ganti dengan varian lainnya.

Lantas apa sih kelebihan toyota agya kok banyak peminatnya. Sebenarnya sih masih biasa biasa saja. Namun karena harganya yang murah dan nyaman dikendarai, maka peminatnya masih lumayan banyak saat ini. Nah bagi abang dan none yang ingin melaju tenang dengan agya toyota ini. Saya bisa tuliskan harga toyota Agya saat ini. Yuk lihat bareng bareng

Cek list daftar harga toyota agya baru terbaru 2019
⇒Harga Toyota Agya 1.0 G M/T Rp. 135.150.000,00
⇒Mobil baru Toyota Agya 1.2 G M/T Rp. 138.250.000,00
⇒Harga Toyota Agya 1.2 M/T TRD Rp. 142.450.000,00
⇒Harga terbaru Toyota Agya 1.2 G A/T Rp. 151.250.000,00
⇒Harga jual Toyota Agya 1.2 A/T TRD Rp. 155.550.000,00
⇒sumber harga : https://distributorbanradial.com/kendaraan/harga-mobil-toyota-agya-2013-dan-spesifikasi-di-indonesia/

Sudah punya mobil sendiri, baca Tips cara mengemudi mobil di tanjakan curam

Tidak ada komentar:

Posting Komentar